POMPA BETON / CONCRETE PUMP

Pompa beton / Concrete pump adalah alat bantu untuk pengecoran yang bekerja menyalurkan adukan beton cor readymix dari truk mobil molen ( mixer ) ke titik lokasi yang akan di cor.

Keunggulan menggunakan pompa beton cor readymix.

  1. Waktu pelaksanaan pengerjaan lebih cepat dan efisien.
  2. Kwalitas mutu beton terjamin.
  3. Tidak perlu banyak tenaga kerja.
  4. Dapat menjangkau lokasi cor yang sulit.

Pompa beton memiliki beberapa Type / Jenis

  1. Type pompa Standar
  2. Type pompa Mini
  3. Type pompa Longboom
  4. Type pompa Superlong
  5. Type pompa moli
  6. Type pompa portable / Kodok

Berikut ini spesifikasi dan harga sewa pompa beton cor Readymix

  1. Type pompa standar memiliki panjang belalai 18 meter biasa digunakan untuk pengecoran untuk bangunan lantai 3 ke bawah kami tawarkan dengan harga sewa mulai dari Rp 3.300.000,./ 8 jam.
  2. Type pompa mini memiliki panjang belalai 15 meter biasa untuk bangunan yang jalannya ada gapura dan akses jalan sempit. Kami tawarkan dengan harga sewa mulai dari Rp 3.500.000,./ 8 jam.
  3. Type pompa Longboom memiliki panjang belai 27 meter biasa digunakan untuk pengecoran bangunan lantai 3 ke atas atau untuk pengecoran kolom dan pondasi. Kami tawarkan dengan harga sewa mulai dari Rp 4.300.000,./ 8 jam.
  4. Type pompa Superlong memiliki panjang belalai 33 meter biasa di gunakan untuk pengecoran bangunan lantai 6 ke atas atau posisi pengecoran di belakang bangunan lain. Kami tawarkan dengan harga sewa mulai dari Rp 6.500.000,./ 8 jam.
  5. Type pompa portable/kodok memiliki kemampuan untuk menembak beton sampai dengan jarak 150 meter biasa digunakan untuk pengecoran yang akses jalannya truk mixer tidak dapat masuk atau untuk pengecoran bangunan tinggi dan jaraknya jauh. Kami tawarkan dengan harga sewa mulai dari Rp 8.000.000,./ 8 jam.

“Kami selalu berusaha untuk memberikan pelayanan terbaik dengan harga terbaik”

Untuk info lebih lanjut, negosiasi harga dan pemesanan dapat menghubungi marketing kami